Setiap lima tahun sekali Muhammadiyah mengadakan acara Muktamar Hizbul Wathan. Muktamar merupakan forum permusyawaratan tertinggi di Hizbul Wathan (HW). Muktamar adalah istilah umum di kalangan Islam yang merujuk kepada pertemuan besar para wakil organisasi atau pihak-pihak yang memiliki kepentingan untuk mendiskusikan dan mengambil keputusan. Hizbul Wathan adalah nama gerakan kepanduan dalam Muhammadiyah. Muktamar Hizbul Wathan ini diperingati dengan mengadakan Kemah Akbar.

Oleh: Tim Jurnalis

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Quote of the week

"People ask me what I do in the winter when there's no baseball. I'll tell you what I do. I stare out the window and wait for spring."

~ Rogers Hornsby

Designed with WordPress